Kamis, 26 Desember 2013
Para Wanita Brasil Demo Agar Bisa Bebas Telanjang di Pantai
Aksi protes yang satu ini bisa dibilang unik karena bukan merupakan aksi protes tentang masalah politik seperti halnya aksi demo yang biasa terjadi. Namun aksi protes ini digelar untuk memprotes larang telanjang dada bagi wanita saat dipantai.
Seperti halnya para wanita – wanita yang suka menggunakan busana terbuka jika berada di pantai. Bahkan kadangkala mereka telanjang bebas dipantai. Hal inilah yang menjadi salah satu antusias para wanita di Brasil ini untuk demo aksi protes dalam menentang larangan berjemur di pantai dengan bertelanjang dada.
Pada awalnya demo ini dilakukan akan larangan perempuan yang memamerkan auratnya bagian atas dianggap sebagai tindakan cabul dengan ancaman hukuman penjara antara tiga bulan sampai satu tahun, atau denda yang dimuat berdasarkan hukum Brasil.
Namun, ternyata aksi demo yang dilakukan para wanita di Brasil ini gagal karena banyak yang beralasan bahwa hanya beberapa wanita yang benar-benar melepas baju atas mereka. Walaupun aksi protes ini gagal, namun tidak menjadi salah satu alasan bagi para jurnalis foto untuk mengabadikan foto – foto aksi protes ini.
Aksi – aksi bertelanjang dada ini dihentikan oleh aparat setempat . Karena menurutnya aksi ini dilakukan setelah pemotretan hanya demi melakukan promosi saja. Seperti dilansir Asiaone, Minggu (22/12)
Dalam aksi tersebut terdapat salah satu perempuan yang bernama Olga, perempuan yang terlibat dalam protes ini langsung melepaskan bajunya sebelum kerumunan fotografer dan pengunjung pantai laki-laki berdatangan, ia mengungkapakan “Kami memiliki sebuah aturan yang melarang seorang perempuan untuk telanjang dada, ini merupakan sebuah puritanisme yang salah dan mengindikasikan budaya maskulin,” ujarnya.
Selain itu juga, aksi protes ini juga menimbulkan banyak komentar salah satunya oleh seorang penyelenggra, Ana Rios. Ia mengungkapkan bahwa tindakan aksi protes ini guna untuk meningkatkan kepedulian terhadap prasangka mengenai perempuan di Brasil.
Namun , aksi ini cukup menghebohkan hingga mendatangkan seorang polisi. “Saya tidak mengetahui bahwa itu ilegal sampai saya mengalaminya,” ujar polisi tersebut ketika menyela sesi pemotretan dalam keadaan setelah aktris Brasil Cristina Flores dimulai.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar